Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Wajib Nasional Indonesia Pusaka

- Selasa, 19 September 2023 | 19:46 WIB
Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Wajib Nasional Indonesia Pusaka (Pinterest/@idhamamafia)
Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Wajib Nasional Indonesia Pusaka (Pinterest/@idhamamafia)

URBANBANDUNG - Indonesia Pusaka merupakan salah satu lagu wajib Nasional yang sering didengar dan paling dihafal oleh siswa di sekolah setelah lagu Indonesia Raya.

Lagu Indonesia Pusaka sangat akrab dan kerap kali didengar dewasa ini, baik di sosial media maupun televisi.

Lagu Indonesia pusaka biasanya dimainkan pada perayaan proklamasi kemerdekaan Indonesia.

Lagu indonesia pusaka pada tahun 1949 diciptakan oleh Ismail Marzuki.

Baca Juga: Petualangan Mencari Keberadaan Negeri Misterius dalam Film Doraemon The Movie: Nobita's Sky Utopia (2023)

Birama lagu Indonesia pusaka adalah 4/4, birama lagu ini sama dengan birama lagu kebangsaan Indonesia raya.

Lagu ini sering sekali diperdengarkan di sekolah, baik sekolah dasar, sekolah menengah pertama, maupun menengah atas.

Lagu yang biasanya dirindukan para siswa saat bersekolah.

Karena lagu Indonesia Pusaka ini diputar setelah bel pulang berbunyi dan saat itu siswa berhamburan keluar dari kelas mereka masing-masing.

Lagu ini menghantarkan siswa-siswi pulang ke rumah setelah hampir seharian belajar.

Hal ini menggambarkan bahwa kau boleh pergi ke negara manapun, tetapi jangan lupakan tanah kelahiranmu sendiri.

Tanah airmu, tempat kau dibesarkan, dididik, dan dirawat hingga tua.

Lagu Indonesia pusaka memiliki makna Indonesia adalah tempat pulang kita dari mulai menjadi tempat lahir hingga nanti saat menutup mata.

Indonesia juga akan selalu sama, selalu dipuja-puja bangsa dari dahulu hingga sekarang.

Lagu ini menggambarkan harapan kepada penerus bangsa untuk tetap mengingat tanah air meskipun sedang merantau jauh di negeri orang.

Halaman:

Editor: aw

Sumber: Youtube/@mainpianika6459

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Shah Rukh Khan Tampil Gagah dalam Film Terbaru 'Jawan

Selasa, 26 September 2023 | 17:45 WIB

5 Alasan Mengapa Kamu Harus Nonton Film "Jawan"

Selasa, 26 September 2023 | 17:15 WIB

Sudah Nonton Film The Nun II? Begini Review Dari Netizen

Selasa, 26 September 2023 | 12:00 WIB
X