URBANBANDUNG - Merawat tanaman hias anggrek agar bisa sering berbunga. Sudah sewajarnya memberikan nutrisi yang dibutuhkan Tanaman hias ini. Nah kali ini urbanbandung sajikan informasi nutrisi pupuk alami yang bisa mendongkrak anggrek sering berbunga melimpah ruah.
Bahan yang digunakan untuk membuat pupuk alami ini yaitu buah mentimun. Mentimun kaya akan nutrisi untuk merangsang bunga pada tanaman hias anggrek sehingga bisa sering berbunga melimpah.
Pasalnya ia mengandung potasium, magnesium, kalsium, kalium, fosfor, vitamin A, B dan serta mengandung antioksidan yang menjaga kestabilan tanaman hias anggrek.
Baca Juga: 5 Cara Mudah Merawat Anggrek Vanda, Tenyata Tempatnya Bisa Dimana Saja
Dilansir dari unggahan YouTube Meo Vat Cuoc Song, berikut adalah cara membuat pupuk alami dari buah mentimun agar bisa menghasilkan tanaman hias anggrek yang bisa sering berbunga melimpah. Berikut adalah ulasan selengkapnya.
1. Kupas 2 buah mentimun ambil kulitnya lalu masukkan ke dalam gelas
2. Tuangkan air matang ke dalam gelas tersebut hingga hampir penuh dan tutup rapat
3. Biarkan selama 24 jam, jika sudah saring dan pindahkan ke wadah lain hingga menjadi 1 liter
4. Jika sudah siramkan ke media tanam tanaman hias anggrek. Tapi sebelum itu siramlah media tanam tersebut dengan air biasa agar akarnya dari pupuk alami ini nantinya.
Artikel Terkait
Lagi Bucin, 7 Tanda Penting Bunga Anggrek Butuh Lebih Banyak Disayang
Pertumbuhan Bunga Anggrek Dipengaruhi Beberapa Hal Ini, No 1 Sangat Berpengaruh Sekali!
Cara Agar Tanaman Anggrek Tahan Panas, Gunakan Cara dan Bahan yang Simple
Pengumuman! Ini Tips Praktis Agar Anggrek Bulan Cepat Berbunga, Pakai Ini Keyword : anggrek bulan
Racikan Pupuk Alami Turun Temurun, Pakai Ini Saja! Tanaman Hias Anggrek Berbunga Lebat Berlipat-lipat